5 Rekomendasi Film Horor Indonesia yang Tayang di Bioskop April 2022

- 6 April 2022, 09:49 WIB
Update Jadwal Tayang Film KKN Desa Penari Uncut Version, Bocoran Akhir April 2022
Update Jadwal Tayang Film KKN Desa Penari Uncut Version, Bocoran Akhir April 2022 /Foto: Twitter/ @SimpleM81378523

Film bergenre horor ini mengangkat kisah nyata sekelompok mahasiswa yang sedang melaksanakan program rutin KKN (Kuliah Kerja Nyata) di Desa Penari.

2.Tuguge (14 April 2022)

Rekomendasi Film Indonesia selanjutnya adalah Tutuge, film ini disutradarai oleh Virlan Wana Langgong. Kemudian dibintangi beberapa artis yaitu, Imelda Therinne, Rania Putrisari, Rizky Hanggono, serta Ismi Melinda. 

Film bergenre horor ini menceritakan sosok Ameera Janus (Rania Putrisari) yang mengetahui fakta bahwa Laras (Imelda Therinne) sebenarnya tidak menderita Alzheimer seperti diagnosis dokter. 

Diceritakan bahwa Laras merupakan pemilik sebuah vila megah yang berusaha menjualnya kepada pihak lain. Suatu hari, Laras tiba-tiba terlihat lihai melakukan salah satu tarian Bali padahal dirinya tidak tahu caranya menari.

Baca Juga: Tanggapan Anang Hermansyah Soal Isu Perjodohan Arsy dengan King Faaz

3.Kuntilanak 3 (30 April 2022)

Kuntilanak 3 adalah film terbaru karya dari sutradara Rizal Mantovani. Film bergenre horor ini dibintangi oleh Nicole Rossi, Adlu Fahrezi, Andryan Bima, Nafa Urbach, Sara Wijayanto, dan Clara Brosnah.

Kisah dari Kuntilanak 3 ini tentunya masih menceritakan tentang Dinda (Nicole Rossi) dan geng kuntilanaknya. Dinda yang sulit diterima oleh teman sebayanya pergi ke Sekolah Mata Hati tempat di mana anak-anak dengan kekuatan istimewa belajar mengendalikan kekuatannya. 

Namun tak disangka tempat tersebut justru menyimpan rahasia dan bahaya yang tak terduga. Sesuatu yang tak pernah Dinda hadapi sebelumnya.

Halaman:

Editor: Husain F.P

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini