Semarang Terendam Banjir, Ganjar Pranowo: Saya yang Salah

- 24 Februari 2021, 08:06 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo.  (Instagram.com /@ganjar_pranowo)
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. (Instagram.com /@ganjar_pranowo) /Instagram.com /@ganjar_pranowo

Salah satu akun dengan nama @MiftaHandika_P juga berkomentar soal video yang diunggah Pak Gubernur Jawa Tengah. Dia mengatakan bahwa sekarang kalau banjir cepat surut.

"Semangat pak, sekarang kalo banjir sudah cepat surut pak. Untuk selanjutnya, mbok nek saget mboten usah ono banjir nggih pak." cuit netizen tersebut. 

Baca Juga: 5 Topik Menarik Podcast Dewasa Muda ‘Get Real’ yang Siap Menemanimu, Serasa Diskusi bareng Idol Nih

Ganjar menanggapinya dengan mengatakan biarkan alam yang bergerak, berevolusi, dan terkadang kita juga menjadi kontributornya. Ia juga menghimbau masyarakat agar tetap menjaga bersama dan selalu siaga bencana. 

"Biarkan alam yang bergerak, berevolusi. Kadang2 (mungkin sering) kita juga menjadi kontributornya. Ayo jaga bersama & selalu siaga bencana." katanya. 

Dengan dikerahkannya semua tim untuk cepat tanggap dan diaktifkannya pompa di beberapa titik, banjir yang merendam Semarang sudah semakin surut menurut pantauan CCTV.***

Halaman:

Editor: Setiawan R


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x