Suka Nge-game di Smartphone? Cek Spek Realme Narzo yang Cocok Buatmu

- 20 Agustus 2020, 09:08 WIB
Realme Narzo. (Tangkapan layar Realme)
Realme Narzo. (Tangkapan layar Realme) /Realme

JAKSELNEWS.COM - Kini, untuk bisa menikmati game kita tidak harus repot-repot lagi pergi ke warnet. Cukup rebahan di kamar dan kita dapat memainkan berbagai game hanya dari HP.

Namun, tentunya dibutuhkan spesifikasi tertentu supaya game yang kita mainkan tidak mengalami kendala macet atau gangguan lainnya. Untuk itu, HP Realme Narzo bisa jadi cocok untuk kamu jadikan HP gaming. Pasalnya, HP ini memiliki spesifikasi tinggi untuk bermain game tetapi dengan harga terjangkau.

Dikutip dari Galamedia dalam artikel Punya RAM 4 GB, Realme Narzo Cocok Banget Buat Main Game berikut adalah spesifikasi serta harga Realme Narzo di bulan Agustus 2020:

Layar: Resolusi Realme Narzo 2400x1080 FHD+, Screen-to-body ratio: 90.5% dan Corning Gorilla Glass

Processor: MediaTek Helio G90T, Processor (CPU: Octa-core, Up to 2.05GHz; GPU: ARM G76; dan AIE: Up to 1TMACs AI Performance)

RAM+ROM: RAM: 4GB LPDDR4x dual-channel dan ROM: 128GB UFS 2.1

Kamera: Kamera belakang (48MP Ultra high-resolution wide-angle camera, 8MP Ultra wide-angle lens, B&W Portrait lens dan 2MP Macro lens) dan kamera depan (16MP Primary camera).

OS: Realme UI, Based on Android 10

Warna: Just White dan Just Black

Halaman:

Editor: Setiawan R

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x