20 Tempat Wisata Jawa Timur yang Aesthetic dan Wajib Dikunjungi

- 6 Februari 2021, 19:59 WIB
Tempat wisata di Jawa Timur.
Tempat wisata di Jawa Timur. /

Bukit ini merupakan salah satu dari banyak bekas galian kapur yang berada di Jawa Timur, telaga kecil yang memiliki air berwarna biru terang menjadi daya tarik orang yang berkunjung. Tak hanya itu, banyak gua kapur yang sangat indah yang bisa Anda kunjungi.

8. Arosbaya Pelalangan 

Arosbaya Pelalalngan. (Picuki.com)
Arosbaya Pelalalngan. (Picuki.com) Picuki

Destinasi wisata ini bekas tambang kapur yang sudah lama tidak aktif, Anda bisa berfoto-foto ala Instagramable. Arosbaya ini merupakan hidden gem yang ada di Jawa Timur.

9. Desa jodipan

Desa Jodipan. (Pixabay)
Desa Jodipan. (Pixabay) (Pixabay)

Desa ini menjadi tempat wisata terpopuler di Malang, banyak bangunan-bangunan yang di cat warna-warni, gambar-gambar lucu dan Anda bisa berfoto aesthetic disini, bahkan desa ini dikenal dengan kampung pelangi.

10. Goa Gong

Goa Gong. (nativeindonesia.com)
Goa Gong. (nativeindonesia.com) (nativeindonesia.com)

Gua tercantik di Asia tenggara yang akan memanjakan mata Anda dengan keindahan stalaktit dan stalakmit di dalamnya. Batu gua akan berbunyi jika dipukul dan akan menggema. Anda akan dikenakan biaya Rp 5.000 dan untuk sewa senter juga Rp 5.000 karena di dalam gua sangatlah gelap.

11. Ranu Kumbolo Gunung Semeru

Ranu Kumbolo. (pixabay)
Ranu Kumbolo. (pixabay) (pixabay)

Wisata yang terletak di gunung Semeru ini dapat memberikan keindahan alam yang alami, Anda bisa berkemah dan merasakan dinginnya lereng gunung Semeru.

12. Teluk Kletekan

Teluk Kletekan
Teluk Kletekan

Halaman:

Editor: Setiawan R


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah