100 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Islam Beserta Artinya

- 8 Mei 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi terkait 35 nama bayi perempuan  bagus 2 kata masih jarang digunakan.
Ilustrasi terkait 35 nama bayi perempuan bagus 2 kata masih jarang digunakan. /Pexels / Anastasiya Gepp/

JAKSELNEWS.COM - Beberapa list nama bayi Perempuan Islam yang bisa coba diberikan untuk bayi bagi para orang tua yang masih mencari nama untuk bayi dengan nuansa Islam.

Baca Juga: 100 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki Islami yang Cocok untuk Orang Tua

  1. Aabish : Beruntung
  2. Aahana : Cahaya batin
  3. Aaima : Pemimpin
  4. Aatika : Bunga
  5. Aazen : Kecantikan
  6. Adala : Wanita cantik
  7. Adeeva : Lemah lembut
  8. Adina : Salihah
  9. Adiva : Baik hati, Lembut hatinya
  10. Adzkiya : Cerdas dan sukses
  11. Afifah : Suci
  12. Afreen : Anugerah
  13. Afshan : Bersinar
  14. Aina : Wanita bermata indah
  15. Aleeha : Mawar yang indah
  16. Alia : Berani
  17. Alifa : Lembut
  18. Almaira : Putri raja
  19. Almeera : Kemuliaan dan kebaikan
  20. Alfathunisa : Lembut
  21. Amanda : Wanita anggun atau berparas cantik
  22. Ambar : Harum atau wangi
  23. Aminta : Pelindung
  24. Amira : Gadis baik
  25. Athalla : Pemberian atau karunia dari Allah SWT
  26. Aretha : Perempuan berbudi tinggi
  27. Arsyila : Hidup tentram, Bahagia
  28. Askanah : Kebaikan
  29. Ayla : Cahaya bulan
  30. Azkiya : Salehah
  31. Almeera : Kemuliaan dan kebaikan
  32. Banafsha : Perilaku shalihah dan memiliki sifat dermawan
  33. Basira : Anak perempuan karena memiliki arti bijaksana dan cerdik
  34. Cahaya : Sinar atau terang
  35. Caliana : Perempuan baik-baik
  36. Cherika : Cahaya atau terang
  37. Clemira : Perempuan yang pintar
  38. Daisha : Perempuan dengan hati bersih
  39. Diandra : Perempuan tangguh
  40. Emilia : Perempuan yang bekerja keras
  41. Fadheela : Perempuan dengan sifat baik
  42. Fakhriya : Membanggakan
  43. Falah : Kemenangan
  44. Falguni : Keindahan
  45. Farras : Kejujuran
  46. Farrah : Cantik
  47. Fattana : Sangat cantik
  48. Fira : Wanita yang anggun
  49. Fitria : Kesucian
  50. Fitriani : Gadis yang suci dan sabar
  51. Fiona : Perempuan yang putih dan cantik
  52. Gamila : Perempuan cantik dan rupawan
  53. Ghaisani : Anak muda dan cantik
  54. Gladis : Perempuan cerdas serta bijaksana
  55. Hasna : Perempuan yang indah
  56. Hanifa : Terang dan taat kepada agama islam
  57. Harfiah : Bunga
  58. Havika : Terkasih
  59. Ilmira : Perempuan yang penyayang dan baik hati
  60. Jalwa : Wanita yang rupawan
  61. Karima : Cahaya atau penerang
  62. Keyla : Perempuan bermahkota
  63. Keisha : Sempurna
  64. Khayira : Perempuan cantik dan solehah
  65. Khanza : Harta
  66. Laili : Perempuan cantik bagaikan mutiara
  67. Laiqa : Indah
  68. Lusiana : Nama yang bermakna cahaya keluarga
  69. Maira : Bulan
  70. Madjiyah : Perempuan terhormat dan cemerlang
  71. Nadhifa : Tulus dan bersih
  72. Naifa : Penuh kebaikan dan kejujuran
  73. Nafia : Anggun
  74. Nalani : Wanita dengan paras seindah surga
  75. Nayyara : Bulan
  76. Nazua : Semangat tinggi
  77. Nur : Cahaya
  78. Qamela : Putri raja
  79. Rania : Seorang putri cantik yang mempesona
  80. Roidah : Pemimpin
  81. Samiyyah : Perempuan yang memiliki kehormatan dan mulia
  82. Savina : Mutiara
  83. Sanari : Perempuan cantik
  84. Shabirah : Wanita yang penuh sabar
  85. Shafa : Ketenangan
  86. Shakayla : Anak perempuan cantik
  87. Shakeela : Cantik dan pemberani
  88. Shatarra : Baik
  89. Shezan : Paras cantik
  90. Syafrina : Kesabaran
  91. Syazani : Kebaikan
  92. Talitha : Menawan
  93. Tiara : Perhiasan mutiara cantik yang memiliki kemurnian tinggi
  94. Tsabitah : Pemberani
  95. Wada’ah : Lemah lembut
  96. Yalanda : Bunga violet yang cantik dan sempurna
  97. Zahra : Perempuan yang dilindungi oleh Allah SWT
  98. Zakia : Suci, Murni dan Bersih
  99. Zea : Bersinar atau bercahaya
  100. Zhara : Permata sempurna

Baca Juga: 100 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Menurut Islam dan Al-Qur'an

Semoga dengan adanya rekomendasi nama bayi Perempuan Islam dapat membantu semua orang tua yang sedang mencari nama anak perempuannya dengan nuansa Islami. Dan pastinya nama yang diberikan memiliki arti dan doa terbaik untuk kelak anaknya bisa dikabulkan.***

Editor: Husain F.P


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x