Ketahui 5 Perbedaan Instagram Live dan Clubhouse

- 23 Maret 2021, 07:05 WIB
Clubhouse dan Instagram / kolase foto / Antara foto (Arindra Meodia) / Pixabay (Solenfeyissa)
Clubhouse dan Instagram / kolase foto / Antara foto (Arindra Meodia) / Pixabay (Solenfeyissa) /Antara dan Pixabay

Fitur

Clubhouse hanya dapat menggunakan audio untuk berkomunikasi, sedangkan Instagram live dapat menggunakan audio dan kamera dengan pilihan filter.

Akses setelah siaran

Clubhouse tidak mengizinkan pengguna merekam dari luar ruang audio yang sedang berlangsung, sedangkan Instagram live dapat diunduh oleh pengguna lain dan mengunggahnya menjadi  IGTV.

Baca Juga: Mark Zuckerberg Kembali Kritik Apple Di Clubhouse

Itulah perbedaan dua aplikasi siaran langsung berbasis audio, pilihlah aplikasi sesuai dengan kebutuhan. Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Setiawan R

Sumber: Bustle


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini