Memiliki Penyakit Diabetes? Ini Dia 5 Makanan yang Cocok untuk Dikonsumsi

- 16 Februari 2021, 13:59 WIB
Gula pantang dikonsumsi penderita diabetes. (Pixabay)
Gula pantang dikonsumsi penderita diabetes. (Pixabay) /Pixabay

JAKSELNEWS.COM - Penyakit diabetes banyak dimiliki oleh orang yang sering mengkonsumsi makanan dengan kadar gula yang tinggi.

Penyakit yang dianggap enteng oleh banyak orang ini ternyata bisa menyebabkan kematian loh. Oleh sebab itu jika anda memiliki penyakit ini harus bisa dikontrol dengan mengkonsumsi makanan yang sehat untuk tubuh anda.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari laman Healthline, berikut ini 5 jenis buah, sayur dan bumbu yang bisa membantu mengontrol diabetes Anda.

Baca Juga: Ternyata Gula Tidak Selamanya Merugikan Tubuh, Ini Buktinya

1. Stroberi

Stroberi adalah buah rendah gula, memiliki sifat anti-inflamasi yang kuat dan dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung.

2. Brokoli

Brokoli adalah makanan rendah kalori dan rendah karbohidrat dengan nilai gizi tinggi. Itu sarat dengan senyawa tanaman sehat yang dapat melindungi dari berbagai penyakit.

3. Daun Hijau

Sayuran berdaun hijau kaya nutrisi dan antioksidan yang melindungi kesehatan jantung dan mata Anda.

Baca Juga: Baik bagi Pertumbuhan Tubuh, Ini 4 Pilihan Smoothie Sehat Tanpa Gula Tambahan

4. Kunyit

Kunyit mengandung kurkumin, yang dapat menurunkan kadar gula darah dan peradangan, sekaligus melindungi dari penyakit jantung serta ginjal, demikian sebagaimana diberitakan kembali oleh Jakselnews dari artikel Pikiran-rakyat.com berjudul 5 Makanan yang Disarankan Dikonsumsi Penderita Diabetes, dari Bumbu Dapur hingga Buah

Halaman:

Editor: Setiawan R

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x