Indonesia Mengincar Perluasan Pasar Makanan dan Minuman ke Jepang

- 10 Maret 2021, 19:57 WIB
ilustrasi industri makanan & minuman.
ilustrasi industri makanan & minuman. /freepik

Pavilliun Indonesia juga menampilkan produk-produk lokal seperti madu organik dan buah-buahan.

Selain itu, Indonesia juga memberi kesempatan untuk para pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) untuk menampilkan produknya seperti cokelat organik, keripik singkong, dan kopi.

Baca Juga: Aprilia Manganang Dipastikan Pria, Ini Potret Terbaru Mantan Atlet Voli Wanita Itu

Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Kemendag Kasan menambahkan, pemerintah Jepang saat ini masih melarang warga negara asing untuk masuk ke negara itu.

Partisipasi Foodex 2021 lebih diutamakan untuk para pelaku usaha yang telah memiliki distributor di Jepang.

"Foodex jadi ajang untuk meningkatkan penetrasi ekspor produk mamin Indonesia ke pasar Jepang. Diharapkan melalui keikutsertaan pada pameran ini, produk mamin Indonesia semakin dikenal di Asia, khususnya Jepang dan mancanegara,” ucap Kasan.***

Baca Juga: Mengenal 'Paspor Virus' Yang Diluncurkan China

Halaman:

Editor: Husain F.P


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah