4 Cara Atasi Darah Rendah yang Bisa Kamu Lakukan di Rumah

- 21 Maret 2022, 08:41 WIB
Ilustrasi terkenan darah rendah. Pixabay /Peggy_Marco/
Ilustrasi terkenan darah rendah. Pixabay /Peggy_Marco/ /

2.Rutin olahraga

Selain itu, berolahraga juga dapat mencegah kamu dari menurunnya tekanan darah. Sebab, aktivitas olahraga dapat menjaga aliran darah tetap lancar.

Namun, bagi kamu yang memiliki tekanan darah rendah sebaiknya hindari mengangkat beban terlalu berat.

Baca Juga: Resmi! BIGBANG Umumkan Jadwal Comeback pada 5 April 2022

3.Minum air putih

Mencukupi kebutuhan cairan tubuh adalah salah satu cara untuk mengatasi dan mencegah munculnya gejala darah rendah. Saat mengalami dehidrasi atau tubuh mengalami kekurangan cairan, tekanan darah akan menurun yang berujung pada kondisi hipotensi ringan.

4.Mengonsumsi makanan bergizi

Menurunnya tekanan darah bisa saja terjadi ketika nutrisi dalam tubuh tak seimbang. Jika tubuh kekurangan nutrisi seimbang, seperti vitamin B12, asam folat, dan zat besi, maka kamu akan berisiko terserang anemia.

Ketika tubuh tidak memproduksi darah yang cukup, kamu pun berisiko terserang hipotensi. Bila kondisi ini menyebabkan tekanan darah rendah yang kamu alami, kamu dapat mengatasinya dengan menerapkan pola dan pilihan makan yang mengandung gizi seimbang, atau suplemen sesuai dengan anjuran dokter.

Itulah 4 cara atasi darah rendah yang bisa kamu lakukan di rumah, semoga informasi ini bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Husain F.P

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini