7 Fakta Daft Punk, Pelopor Musik EDM yang Memiliki Total Kekayaan Rp 1,9 Triliun

- 23 Februari 2021, 16:53 WIB
Daft Punk Resmi Bubar, Alasannya Masih Menjadi Misteri
Daft Punk Resmi Bubar, Alasannya Masih Menjadi Misteri /Instagram/daftpunk_discovery

Duo ini diperkirakan memiliki kekayaan bersih lebih dari USD 140 juta atau setara dengan Rp 1,9 triliun, yang merupakan gabungan kekayaan bersih Thomas Bangalter USD 70 juta dan Guy-Manuel de Homem-Christo USD 70 juta.

7. Setelah 28 tahun, Daft Punk resmi bubar

Kabar bubarnya duo legendaris ini tentu mengejutkan penggemarnya sekaligus banyak pihak. Meski belum diketahui penyebab pastinya, namun dalam sebuah video bertajuk Epilogue yang berdurasi 7 menit itu menggambarkan perpisahan mereka.

Daft Punk adalah pelopor musik dance atau EDM yang ada di dunia. Salah satu albumnya yakni Homework menjadi cikal bakal musik party dari perkembangan musik pop di seluruh dunia. ***

 

Halaman:

Editor: Winda Destiana Putri


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x