Alami Penurunan, Cek Harga Emas di Pegadaian dan Logam Mulia pada Selasa, 23 Maret 2021

- 23 Maret 2021, 09:28 WIB
ILUSTRASI // Harga emas hari ini, 23 Maret 2021
ILUSTRASI // Harga emas hari ini, 23 Maret 2021 /Pexels

JAKSELNEWS.COM - Harga emas pada Selasa, 23 Maret 2021 di spot dunia berada di kisaran US$ 1.732 per ounce. Harga emas hari ini mengalami penurunan dibanding hari Senin kemarin. 

Berikut daftar harga emas Antam dan emas UBS berdasarkan laman resmi Pegadaian:

 

Emas Antam

  • 0,5 gram: Rp 539.000
  • 1 gram: Rp 972.000
  • 2 gram: Rp 1.881.000
  • 5 gram: Rp 4.640.000
  • 10 gram: Rp 9.190.000
  • 25 gram: Rp 22.841.000
  • 50 gram: Rp 45.599.000
  • 100 gram: Rp 91.114.000
  • 250 gram: Rp 227.506.000
  • 500 gram: Rp 454.794.000
  • 1.000 gram: Rp 902.544.000

Baca Juga: Hailey Bieber Menyesal Punya Tato yang Satu Ini

Emas UBS

  • 0,5 gram: Rp 487.000
  • 1 gram: Rp 914.000
  • 2 gram: Rp 1.813.000
  • 5 gram: Rp 4.526.000
  • 10 gram: Rp 8.907.000
  • 25 gram: Rp 22.221.000
  • 50 gram: Rp 44.351.000
  • 100 gram: Rp 88.666.000
  • 250 gram: Rp 221.599.000
  • 500 gram: Rp 442.676.000
  • 1.000 gram: Rp 884.395.000

Sementara itu, berdasarkan laman resmi Logam Mulia, emas batik ukuran 10 gram dibanderol seharga Rp 9.640.000. Untuk emas batik ukuran 20 gram dijual seharga Rp 18.640.000.***

 

Editor: Husain F.P

Sumber: Pegadaian Logam Mulia


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x