Berikut ini 5 Manfaat Air Cucian Beras Bagi Kecantikan Wajah

- 28 Oktober 2020, 23:55 WIB
Ilustrasi standar kecantikan Korea.
Ilustrasi standar kecantikan Korea. /
  • Mengencangkan kulit 

Air cucian beras juga berfungsi untuk mengenangkan kulit wajah. Hal ini dikarenakan air cucian beras memiliki enzim yang bisa membuat kulit wajah tetap elastis dan merusak elastin, agar kulit wajah dapat terasa lebih kencang dan terlihat lebih awert muda. Hal ini bisa dilakukan dengan membuat air cucian beras sebagai masker alami selama 28 hari lamanya agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal.

 

  • Mengurangi minyak berlebih 

Air cucian beras juga bisa membantu mengontrol kandungan minyak di wajah, sehingga dapat mengurangi minyak berlebih, serta melebabkan kulit yang terasa sangat kering. Sehingga hal ini, membuat wajah tidak mudah terkena jerawat dan iritasi, karena wajah memiliki kandungan minyak yang cukup. Selain itu, kanduangan Allantoin yang ada pada air beras juga bisa memberikan efek relax, segar dan menenangkan bagi wajah anda. ***

 

Halaman:

Editor: Husain F.P


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah